Hasil penelitian menunukkan bahwa energi potensial interaksi yang lebih disukai yaitu interaksi
dimer kitosan dengan Ac-AD-NH2 konfigurasi 1 sebesar -78,1168 kJ mol-1Ǻ sedangkan
interaksi dimer kitosan dengan Ac-AD-NH2konfigurasi 2 sebesar -68,6297 kJ mol-1. Segmen
dimer kitosan dengan Ac-PV-NH2konfigurasi 1 yang memiliki energi potensial interaksi sebesar -21,6289 kJ mol-1
sedangkan segmen dimer kitosan dengan Ac-PV-NH2 konfigurasi 2 yang memiliki energi potensial interaksi sebesar -57,6373 kJ mol-1. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa interaksi yang lebih…
digunakan untuk memprediksikan pelepasan peptida dari kitosan.
Kata kunci: drug delivery, peptida kaherin, tight junction, kuantum ab inito, ADT-6
ABSTRAK
katalis zeolit aktif maupun Ni-zeolit memiliki 5 senyawa hidrokarbon dengan kelimpahan