ABSTRAK Enkapsulasi ekstrak antosianin dari kelopak bunga rosela menggunakan metode ekstrusi dengan variasi penyalut yaitu Ca-alginat, kitosan-TPP dan Caalginat/kitosan telah dilakukan. Tujuan da…
ABSTRAK Eugenol merupakan salah satu komponen utama dari minyak cengkeh. Gugus alil pada eugenol dapat dimodifikasi menjadi senyawa yang bernilai guna lebih. Salah satunya modifikasi eugenol menj…
RINGKASAN Penelitian tentang penggunaan silika untuk membran anorganik atau lapis tipis dalam beberapa tahun terakhir mengalami peningkatan. Silika dipilih karena mudah untuk dimodifikasi bagian p…
ABSTRAK Reaksi glikasi yang terjadi protein/asam nukleat/lipid menghasilkan produk akhir berupa advanced glycation end products (AGEs). Senyawa bioaktif turunan asam benzoar dan asam sinimat sec…
RINGKASAN Tembaga (I) oksida (Cu2O) merupakan padatan berwarna merah kehitaman yang memiliki sifat sebagai semikonduktor dengan band gap sekitar 2-2,2 eV. Cu2O banyak digunakan sebagai katalis, ko…
RINGKASAN Tembaga (II) Oksida atau CuO merupakan salah satu senyawa oksida semikonduktor tipe-p dengan bandgap 1,2-1,9 eV. CuO dapat dimanfaatkan dalam berbagai macam aplikasi salah satunya kata…
RINGKASAN Lempung merupakan bahan alam dengan banyak kegunaan, salah satunya sebagai media adsorpsi karena keberadaan rongga antarlapisnya. Salah satu metode meningkatkan kemampuan lempung yaitu…
RINGKASAN Oksida timbal telah banyak dikaji sebagai material pemodifikasi metode fenton dalam mendekolorisasi limbah/larutan zat warna seperti larutan remazol black B (RBB). Proses dekolorisasi …
RINGKASAN Gagal ginjal adalah ginjal mengalami penurunan lebih dari 90%. Berdasarkan data PERNEFRI (Perhimpunan Nefrologi Indonesia) pada tahun 2012 ada 19.621 orang mengalami gagal ginjal. Seki…
ABSTRAK Silika hidrofobik dapat dihasilkan dari reaksi prekursor silika; methyltrimethoxysilane (MTMS) dan tetraethylorthosilicate (TEOS). Akan tetapi karakter hidrofobisitas ini belum optimal s…