BaFe1.5(Mn,Co)1.5Ti1.5O19 disintesis dengan menggunakan metode sol gel,
berupa serbuk. Serbuk hasil evaporasi difiring pada temperatur 450OC selama 8 jam. Pembentukan fase kristal barium heksaferrite dicapai pada kalsinasi 850oC selama 4 jam dan 1050oC selama dua …
selama 2 jam kemudian disieving dengan ukuran butir lolos saring 63 µm dan
pelat aluminium dengan ketebalan 1 mm. Karakterisasi densitas diukur dengan
menimbang massa pellet dan mengukur volumenya. Karakterisasi sifat
mikrostruktur dengan menggunakan alat scanning electron microscope (SEM).
identor intan pada pelat aluminium yang telah dilapisi cat barium heksaferrit.
Karakterisasi sifat kekasaran menggunakan alat Mitutoya tipe SJ-201 yang
Hasil uji densitas pellet barium heksaferrite bernilai 3,7 sampai 5,3 gram/cm3
(lolos saring 63µm) dan 3,9 sampai 5,1 gram/cm3 (lolos saring >125µm).