Text
Pemeringkatan Decision Making Units Yang Efisien Dalamdata Envelopment Analysisdengan Menggunakan Model MAJ
ABSTRAK
Pemeringkatan adalah proses menyusun urutan berdasarkan tolak ukur tertentu. Pemeringkatan perlu dilakukan untuk mengetahui peringkat DMU-DMU yang telah efisien, diantaranya adalah pemeringkatan dengan menggunakan model MAJ orientasi input (MAJ-I) serta model MAJ orientasi input dan output (MAJ-IO). Studi kasus dilakukan pada 10 bank yang ada di Indonesia dengan input meliputi aset, jumlah karyawan, dan beban operasional, serta output meliputi pendapatan operasional dan laba operasional. Hasil perhitungan efisiensi dengan menggunakan model CCR dual menghasilkan DMU efisien yaitu BRI, bank Mandiri, BCA, dan bank Danamon. Oleh karena pada model MAJ-I diperoleh solusi yang fisibel pada semua DMU efisien, maka diperoleh hasil pemeringkatan dengan menggunakan model MAJ-I sama dengan hasil pemeringkatan dengan menggunakan model MAJ-IO dengan peringkat terbaik secara berturut-turut adalah bank Mandiri, BRI, BCA, dan bank Danamon.
Kata kunci : DEA, DMU, Model CCR, Pemeringkatan
ABSTRACT
Ranking is a process of arranging a sequence based on a specific benchmark. Ranking needs to be done to determine efficient DMU-DMU ratings, such as ranking by using MAJ-oriented input model (MAJ-I) and MAJ-oriented input and output models (MAJ-IO). Case studies were conducted on 10 banks in Indonesa with inputs include assets, number of employees, and operating expenses, and output include operating income and operating profit. The efficiency calculation results using the dual CCR model produces efficiently ie BRI, Mandiri bank, BCA, and Danamon bank. Because MAJ-I model yields a fisibel solution for all DMUs efficiently, the ranking result using MAJ-I model is similar to the ranking result using the best MAJ-IO model with the best rank are Bank Mandiri, BRI, BCA, And Danamon bank.
Keywords: DEA, DMU, CCR Model, Ranking
2027A17IV | 2027 A 17-iv | Perpustakaan FSM Undip (Referensi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain