Text
GT-Aljabar Dan Aspek Terkait 512 RIA g
ABSTRAK
GT-aljabar adalah hmpunan tak kosong yang dilengkapi dengan sebuah operasi
biner dan elemen khusus 1 serta memenuhi aksioma-aksioma GT-aljabar. Tugas
Akhir ini membahas struktur GT-aljabar sebagai generalisasi dari Tarski-aljabar.
Setiap Tarski-aljabar adalah GT-aljabar tetapi tidak berlaku sebaliknya. Dalam
Tugas Akhir ini ditunjukkan cara mengkonstruksi suatu GT-aljabar melalui quasiordering. Tugas Akhir ini juga membahas GT-filter dan GT-filter normal beserta
sifat-sifatnya. GT-filter adalah himpunan bagian dari GT-aljabar yang memenuhi
aksioma-aksioma tertentu. Teorema utama homomorfisma juga berlaku pada GTaljabar kemudian ditunjukkan kernel dari homomorfisma GT-aljabar adalah suatu
GT-filter normal.
Kata kunci : GT-aljabar, Tarski-aljabar, Quasi-ordering, GT-filter, GT-filter
normal, Homomorfisma, Kernel.
v
ABSTRACT
GT-algebra is a non empty set that is equipped with a binary operation and a special
element 1 and satisfy the axioms of GT-algebra. This final project discusses the
GT-algebraic structures as generalization of Tarski-algebra. Each Tarski-algebra is
the GT-algebra but not vice-versa. This final project establish construct a GTalgebra via quasi-ordered sets. This final project also discusses the GT-filter and
GT-normal filter along with its properties. GT-filter is a subset of the GT-algebra
that satisfies certain axioms. The fundamental theorem of Homomorphism is true
for the GT-algebra was then shown kernel from homomorphism GT-Algebra is a
normal GT-filter.
Keywords: GT-algebra, Tarski-algebra, Quasi-ordering, GT-filter, GT-normal
filter, Homomorphism, Kernel.
1948A17I | 1948 A 17 | Perpustakaan FSM Undip (Referensi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain