Text
Kriptografi Teks dan Citra Menggunakan Algoritma Hill Cipher pada Perangkat Android
ABSTRAK
File teks dan citra merupakan salah satu bentuk informasi yang sering dipertukarkan. Proses
pertukaran ini tidak menjamin bahwa file yang dikirimkan tidak lepas dari ancaman
modifikasi dan duplikasi. Oleh karena itu keamanan data dari file teks dan citra harus terjaga
agar dapat terjamin kerahasiaannya dan keasliannya sehingga tidak terjadi penyalahgunaan
informasi yang akan merugikan pihak tertentu. Tugas akhir ini membahas tentang kriptografi
teks dan citra menggunakan algoritma Hill Cipher pada perangkat android. Algoritma Hill
Cipher dipilih karena waktu pemrosesannya yang tidak cukup lama dan cocok digunakan
untuk file teks atau citra. Sistem ini berjalan pada perangkat handphone yang menggunakan
sistem operasi android. Hasil dari sistem ini adalah ciphertext dan cipherimage yang tidak
dapat dimengerti dengan kasat mata. Tingkat keacakan ciphertext dan cipherimage
tergantung pada key yang dimasukkan. Semakin kompleks key yang dimasukkan maka
semakin acak file yang dihasilkan sehingga tingkat keamanan dari file tersebut juga semakin
bagus.
Kata Kunci : Teks, Citra, Algoritma Hill Cipher, Kriptografi, Android.
ABSTRACT
Text files and images is one form of information is often exchanged. This exchange process
does not guarantee that the file that is sent is not free from the threat of modification and
duplication. Therefore the safety data from text files and images must be maintained in order
to guarantee confidentiality and authenticity so that no misuse of the information would
adversely affect certain parties. This thesis explores cryptography text and images using
algorithms Hill Cipher on android devices. Hill Cipher algorithm selected for their
turnaround times are not long enough and suitable for text or image file. The system runs on
mobile devices that use the Android operating system. The results of this system is the
ciphertext and cipherimage that can’t be understood simply. The level of randomness
ciphertext and cipherimage depending on the key is inserted. The more complex the key is
inserted, the more randomly generated file so that the level of security of the files are also
getting better.
Keywords: Text, Image, Algorithm Hill Cipher, Cryptography, Android
445F16IV | 005.1 SIA k | Perpustakaan FSM Undip (Referensi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain