Text
Perancangan Sistem Penyiram Ketela Otomatis Berbasis Programmable Logic Controller (PLC)
INTISARI
Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan suatu alat untuk mendapatkan
kemudahan dalam bidang kebersihan. Kebersihan dan efektifitas kerja merupakan
hal yang harus diutamakan. Alat ini akan membuat kegiatan menyiram ketela
lebih praktis dan lebih efektif karena sistem kerja pada alat ini dibuat otomatis.
Dalam kehidupan sehari-hari terutama dalam menyiapkan produk
makanan, faktor kebersihan sangat diutamakan. Hal tersebut bertujuan untuk
menghindari hal- hal yang tidak kita inginkan. Debit air yang keluar diatur oleh
pengaturan waktu (setting timer) yang terdapat pada program PLC. Lama
penyiraman ketela pada alat ini ada 3 variasi, yaitu penyiraman selama 5 detik, 10
detik, dan 15 detik.
Dari hasil pengujian menunjukan bahwa sistem penyiram ketela otomatis
bekerja sesuai dengan konsep yang telah dibuat. Hasil pengujian pompa air,
pompa air bekerja dengan tegangan antara 216-219 V AC dan hasil pengujian
motor pendorong, motor bekerja dengan tegangan 23,7 V DC.
Kata Kunci : Ketela, PLC, Sistem Penyiram Ketela Otomatis,
ABSTRACT
This research aims to create a tool to get ease in the field of
hygiene.Cleanliness and effectiveness of the work is to be preferred. This tool will
make cassava flush activities more practical and more effective because the work
system in this tool is created automatically.
In everyday life, especially in the preparation of food products, hygiene
factors is preferred. It aims to avoid the things that we do not want. Discharge
water that comes out is set by the setting time (setting timer) which contained in
the PLC program. The watering of cassava with this tool takes 3 variations, 5
seconds, 10 seconds, and 15 seconds.
From the test results showed that cassava automatic sprinkler system
works according to the concept that has been made. The results of testing the
water pump, water pump works with a voltage between 216-219 V AC and test
results thruster motors, the motor operates with a voltage of 23.7 V DC.
Keywords: Cassava, PLC, Cassava Automatic Sprinkler System,
404D316IV | 621,99 FAD p | Perpustakaan FSM Undip (Referensi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain