ABSTRAK SPC (Statistical Process Control) adalah suatu metode yang digunakan untuk memonitor sebuah proses dalam mengidentifikasi penyebab variasi dan memperbaiki proses. Pengendalian kualitas d…
RINGKASAN Karbon aktif adalah material berpori yang berfungsi sebagai adsorben. Salah satu bahan dasar untuk membuatnya adalah sekam padi, yang memiliki kandungan karbon cukup tinggi. Karbon akt…
RINGKASAN Rumput laut Eucheuma cottonii merupakan produk perikanan yang dimanfaatkan sebagai bahan makanan nabati, obat-obatan, dan kosmetik. E. cottonii diketahui memiliki senyawa bioaktif yang…
Mikroalga dikenal sebagai organisme uniseluler yang mampu memroduksi senyawa bioaktif seperti karotenoid. Karotenoid merupakan senyawa tetraterpenoid yang dapat memberi manfaat bagi manusia di bi…
ABSTRAK Tower Defence (TD) adalah sebuah game real time strategy yang menugaskan pemain untuk mempertahankan target dari serbuan monster (creep) yang dikendalikan oleh AI (Artificial Intelligenc…
INTISARI Telah berhasil dibuat film TiO2 dengan penambahan urea sebagai aplikasi fotoanoda pada Dye Sensitized Solar Cell. Dalam penelitian ini, lapisan TiO2 ditumbuhkan di atas gelas transparan…
Sebagian besar budi daya itik di Indonesia masih dilakukan secara tradisional dan semiintensif, sehingga kurang dalam memperoleh hasil yang optimal. Kombinasi pencahayaan dan tepung daun kelor seb…
ABSTRAK Ujian Nasional untuk tingkat SMP ke bawah adalah kegiatan pengukuran dan penilaian pencapaian standar kompetensi lulusan secara nasional pada mata pelajaran tertentu serta merupakan syar…
ABSTRAK Tika Andriyani . 24020111130027. Kadar Proksimat Telur Itik Pengging, Itik Tegal, Itik Magelang di Balai Pembibitan dan Budidaya Ternak Non Ruminansia (BPBTNR), Ambarawa. Pembimbing Muha…
Intisari Unit pelayanan radiologi memiliki peranan yang sangat penting dalam diagnosa suatu penyakit. Dalam bidang ini terdapat berbagai macam modalitas, salah satu satunya adalah ultrasonografi…