ABSTRAK Rumput gajah (Pennisetum pupureum Schum.) merupakan bahan pakan utama bagi kehidupan ternak serta merupakan dasar dalam usaha pengembangan peternakan. Salah satu faktor penting yang ha…
ABSTRAK Buah pisang merupakan salah satu jenis komoditi holtikultura dalam kelompok buah-buahan yang memiliki nilai social-ekonomi cukup tinggi bagi masyarakat Indonesia. Buah pisang memiliki …
ABSTRAK Program linier fuzzy tidak selalu solusi optimalnya berupa bilangan bulat, dalam persoalan tertentu program linier fuzzy menginginkan hasil optimal berupa bilangan bulat. Metode cutting …
ABSTRAK Penyimpanan produk pertanian merupakan hal yang penting dilakukan dalam penanganan pasca panen. Talas Bogor (Colocasia esculenta (L.) Schott) adalah produk pertanian yang mudah rusak s…
RINGKASAN Fermentasi sudah terbukti meningkatkan kandungan senyawa bioaktif suatu bahan. Riset – riset sebelumnya sudah menunjukkan bahwa profil aktivitas antioksidan pada produk fermentasi fa…
ABSTRAK GT-aljabar adalah hmpunan tak kosong yang dilengkapi dengan sebuah operasi biner dan elemen khusus 1 serta memenuhi aksioma-aksioma GT-aljabar. Tugas Akhir ini membahas struktur GT-alj…
INTISARI Kontaminasi permukaan daerah kerja dan laju paparan radiasi pada instalasi kedokteran nuklir memiliki pengaruh terhadap keselamatan pekerja dan masyarakat umum lainnya baik secara langs…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan katalis zeolit untuk konversi minyak goreng sisa pakai menjadi biodiesel serta untuk memperoleh biodiesel dan menentukan jenis senyawa kompone…
ABSTRAK Investasi saham merupakan alternatif bagi para investor ataupun perusahaan untuk memperoleh sumber dana eskternal. Dalam dunia investasi terdapat hubungan kuat antara risiko dan return…
ABSTRAK Model ARIMA adalah salah satu pemodelan yang dapat diterapkan pada data runtun waktu. Dalam pemodelan ARIMA terdapat asumsi bahwa varian residualnya konstan. Data runtun waktu finansia…