menghasilkan antibiotik. Bakteri ini menghasilkan senyawa yang penting untuk
kesehatan seperti antibiotik, enzim, dan imunomodulator, oleh karena itu
dilakukan berbagai cara untuk mendapatkan antibiotik baru dengan memanfaatkan
Aktinomisetes. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh isolat
Aktinomisetes dari berbagai daerah di Indonesia (Garut, Bali, Belitung, Dumai,
dan A.niger dengan spektrum penghambatan yang bervariasi. Isolat aktinomisetes
yang berasal dari Pulau Sapudi, Bali, dan Garut memiliki potensi yang besar
sebagai antibiotik, sehingga dapat dikembangkan lebih lanjut sebagai produsen
antibiotik.
Kata kunci : Actinomycetes, Antibakteri, Antijamur, Antibiotik