Diabetes menjadi tantangan di bidang medis, dengan prevalensi terus meningkat di banyak negara. Menurut The International Diabetes Federation (IDF), Indonesia memiliki jumlah penderita diabetes t…
Analisis sentimen pada ulasan suatu aplikasi menjadi pilihan untuk melihat respon pengguna terhadap pelayanan dari suatu aplikasi tersebut. Random Forest salah satu pemodelan klasifikasi yang ber…
Jumlah atau frekuensi kedatangan pengunjung dapat berakibat pada perubahan perilaku harian rusa timor (Cervus timorensis). Penyesuaian perilaku harian terhadap perubahan lingkungan penting dilaku…
Kedelai merupakan komoditas hortikultura yang telah dikembangkan di Indonesia untuk konsumsi dan bahan baku Industri. Kondisi iklim di Indonesia menjadi salah satu kendala yang menyebabkan rendah…
Penelitian ini menjelaskan tentang sintesis nanokomposit TiO2-Ni menggunakan metode sol-gel, imobilisasi nanokomposit TiO2-Ni ke CMC membentuk beads CMC/TiO2-Ni dengan menggunakan crosslink Al3+,…
CV Bina Trengginas Mandiri adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang persewaan alat berat untuk PT Korea Indonesia, sebagai alat tebang kayu akasia yang terletak di Kalimantan Tengah. Pada tah…
Industri rumahan batik tekstil yang berkembang di Desa Jeruksari menghasilkan limbah yang secara langsung masuk ke lingkungan perairan. Banjir rob yang sering terjadi dan kian meluas menyebabkan …
Ozon merupakan zat pengoksidasi yang kuat sehingga banyak dimanfaatkan dan ramah lingkungan karena tidak meninggalkan residu. Banyak hal yang mempengaruhi produksi ozon mulai dari laju alir udara…
Penggunaan sabuk pengaman adalah suatu kewajiban yang penting bagi pengemudi dan penumpang untuk memastikan keselamatan saat berkendara. Akan tetapi, masih banyak pengemudi maupun penumpang yang …
Bakteri termotoleran dari mata air panas Nglimut, Gonoharjo, Kabupaten Kendal memiliki potensi menghasilkan selulase yang banyak digunakan di dunia industri. Selulase (EC 3.2.1.4) merupakan enzim…