masih mempunyai pengetahuan yang baik mengenai keanekaragaman tumbuhan
jenis tumbuhan yang dimanfaatkan oleh masyarakat. Pemanfaatan terbanyak
adalah dari kategori bahan pangan (90 jenis). Dari hasil perhitungan ICS,
dianalisis 143 jenis tumbuhan, 10 jenis yang mempunyai nilai ICS tertinggi secara
berurutan, yaitu: Padi (Oriza sativa) (ICS 87), Jati (Tectona grandis) (ICS 64),
Asem jowo (Tamarindus indica) (ICS 50), Nangka (Artocarpus heterophyllus)
(ICS 48), Jagung (Zea mays) (ICS 42), Mahoni (Swietenia mahagoni) (ICS 42),
Kluwek (Pangium edule) (ICS 39), Meh (Samanea saman) (ICS 37), Pisang
kendeng
Pada kawasan kars Desa Sukolilo terdapat beberapa tata guna lahan, yaitu,