dapat dimanfaatkan sebagai katalis organik, reaksi radikal dalam polimerisasi dan
sebagai inhibitor korosi. Tujuan penelitian ini adalah memperoleh senyawa
kompleks bis-asetilasetonatokobalt (II) menggunakan variasi pelarut,
membandingkan hasil karakterisasi senyawa kompleks yang terbentuk melalui
analisis spektrofotometer FT-IR, UV -VIS dan AAS serta menentukan pelarut
yang baik dalam sintesis senyawa kompleks bis-asetilasetonatokobalt(II).
Sintesis senyawa kompleks bis-asetilasetonatokobalt (II) [(Co(acac)2]
menggunakan variasi pelarut yaitu metanol, aseton dan kloroform. Sintesis
dilakukan menggunakan metode Pawlikowski dengan perbandingan mol ion
serta pendinginan secara bertahap. Hasil endapan yang diperoleh kemudian dicuci