berbentuk spinel NaMn2-xNixO4melalui penyisipan (doping) logam kation nikel.
Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan jenis mineral penyusun dan
kristalinitas elektrolit padat, konsentrasi doping nikel maksimum yang
menghasilkan konduktivitas optimum, serta morfologi permukaan dan
memprediksi formula spinel dari konduktivitas tertinggi dan terendah elektrolit
padat.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode sol-gel dengan
tahapan-tahapan yang meliputi preparasi larutan CH3COONa, (CH3COO)2Mn, (CH3COO)2
Ni yang dilarutkan kedalam asam sitrat sebagai agen pengkelat, pengadukan dengan magnetic stirrer secara konstan, penguapan pada suhu 80°C, pendiaman, drying pada suhu 175°C, serta…
kemudian karakterisasi hasil dengan XRD, Multimeter, dan SEM-EDS. Telah dilakukan pembuatan elektrolit padat dengan variasi konsentrasi doping nikel 0,1-0,5 M dengan berat masing-masing…