langkah: estimasi parameter awal regresi dihitung dengan metode LTS-estimator,
residual dan skala robust dengan menggunakan M-estimator, dan estimasi parameter
akhir dengan metode M-estimator. Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah
mendeteksi pencilan dengan menggunakan DFFITS dan menentukan persamaan
regresi linier berganda yang mengandung pencilan dengan menggunakan metode
regresi robust MM-estimator. Data yang digunakan adalah data bangkitan dari
software Minitab 14.0. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa data
ke-21, 27, 34 merupakan pencilan dan persamaan regresi linier berganda dengan
menggunakan estimasi regresi robust MM-estimator adalah 𝑧 = 3.97 + 0.392 𝑦1−0.810 𝑦2− 0.263 𝑦3+ 0.968 𝑦4.
Kata Kunci : Regresi Linier Berganda, Metode Kuadrat Terkecil, Pencilan, Regresi