sebagai adsorben. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan efektivitas fotokatalis
dalam zat warna Direct Blue 3R, dan mengetahui pengaruh logam Fe pada komposit.
Penelitian ini dilakukan dengan beberapa tahap. Tahap pertama meliputi
pengaktivasi zeolit alam dengan larutan HF 1% dan NH4Cl, pengeringan suhu 105°C
selama 2 jam, kalsinasi suhu 400° selama 4 jam dan dikarakterisasi menggunakan
FT-IR. Kemudian tahap kedua meliputi pembuatan komposit TiO2-Fe-Zeolit, zeolit
yang telah diaktivasi dengan akuades dipanaskan pada suhu 70°C kemudian dengan
metode impregnasi ditambahkan TiCl4tetes pertetes serta pengadukan dengan
magnetic stirrer selama 4 jam, dalam pengadukan diberi dopan Fe dari FeCl3
tetes pertetes dengan berbagai variasi (1,3, dan 7 mol). Pendiaman selama 12 jam,