Optimasi sistem desalinasi FTC dilakukan dengan pengujian waktu pemberian
Pembuatan elektroda dilakukan dengan mencampurkan bahan utama CNT ke
karbon aktif dengan perbandingan massa 10:90 (% berat) dan pengikat urotropin ke
yaitu 80:20. Elektroda dibentuk dengan metode hot-pressing dan dipanaskan selama
30 menit pada temperatur 180
C. Elektroda diuji dengan mengukur besar hambatan
dan dikarakterisasi menggunakan SEM untuk melihat bentuk morfologi elektroda.
Hasil pengujian prototip dengan 7 pasang elektroda 10% CNT dapat memisahkan
senyawa garam dari larutan 1785 mg/L selama 120 menit dengan laju alir 5 mL/menit