multiplisitas sikel dari graf total pada graf 𝐺𝑛. Hasil penelitian ini, telah diketahui
bahwa multiplisitas sikel dari graf total pada graf 𝐶𝑛 adalah 𝑛 + 1 dan
multiplisitas sikel dari graf total pada graf 𝑃𝑛is 𝑛 − 1. Selanjutnya, telah
dibuktikan multiplisitas sikel dari graf total pada graf 𝐺𝑛 adalah 𝑛2+ 17𝑛 −186
untuk 𝑛 ganjil atau 𝑛2+ 16𝑛 −186 untuk 𝑛 genap, dengan 𝑛 adalah titik pada graf 𝐻.
Kata Kunci : multiplisitas sikel, graf total, graf sikel, graf path, graf kipas.
ABSTRAK
Perkembangan teknologi yang ada saat ini telah menjadi kebutuhan pokok