dengan uji BNT taraf signifikasi 95%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
perbandingan komposisi media campuran limbah sagu segar dan kompos sagu hitam
memberikan pengaruh terhadap peningkatan pertumbuhan vegetatif anggrek, serta
media limbah sagu segar: kompos sagu hitam (1:2) + arang merupakan media tanam
alternatif yang paling optimal bagi anggrek.
Kata kunci:Anggrek Larat (Dendrobium phalaenopsis, Fitzg), limbah sagu, kompos
sagu, komposisi media, pertumbuhan anggrek
ABSTRAK