III. Keanekaragaman dan kekayaan taksa tertinggi ada di stasiun I. Perataan tertinggi berada di
stasiun II. Keanekaragaman bryofauna berbeda nyata pada masing-masing stasiun. Perbedaan
struktur komunitas mikroartropoda bryofauna dipengaruhi oleh keberadaan tumbuhan lumut
di tiap ketinggian.
Kata kunci : struktur komunitas, bryofauna, zona montana, mikroartropoda
ABSTRAK
Hutan merupakan suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi
sumberdaya alam hayati yang didominasi oleh pepohonan. Kawasan Hutan
merupakan kawasan yang sangat potensial untuk habitat pertumbuhan dari